Kapan Film serial Kartun era 90-an tayang lagi di Saluran Televisi Indonesia?



ARTIKEL GLOBAL Ada 7 Anime Paling Eksis  Tahun 90-an. Namun yang sering popular sekarang tidak seperti masa-masa era zaman penuh penayangan film-film atau movie seru di channel Indonesia. Masih ingatkah anime yang sekarang disebut oleh anak zaman 2000-an, sementara zaman 90-an menyebutkan kartun dalam tulisan bahasa asing Cartoon. 
Serial ini sering sekali ditayang setiap hari Minggu. Pernahkah di masa itu yang suka merebutkan remote telivisi untuk menonton serial kartun favorit seperti berada di channel RCTI, Indosiar, SCTV, TPI, ANTV. Setiap hari minggu tayangan serial ini, paling digemari oleh anak-anak hingga dewasa. Dari waktu pukul  enam pagi hingga sebelas menjelang siang. 
Setiap tayangan akan di mulai, duduk dengan manis remote telivisi di samping. Ketika iklan muncul, nomor channel remote pun berganti channel lain. Pernahkah seperti itu? 

1. Ninja Hattori
Masih ingat serial kartun satu ini, Ninja Hattori mengisahkan tentang seorang bocah bisa bernama Kenichi yang  ninja, Hattori. Pertemuan ini membawanya untuk mengetahui kehidupan ninja dan petualangannya. 



2. Marsupilami

Marsupilami hanya bisa mengatakan "hobah", Marsupilami versi Disney dapat berbicara bahasa manusia. Selain itu, jika di versi Marathon Marsupilami dikisahkan sudah mempunyai istri dan 3 ekor anak, pada versi Disney Marsupilami dikisahkan sering bertualang bersama kawan-kawannya. Karakter pendukung Marsupilami versi Disney antara lain Maurice si gorila, Stewart si gajah, Eduardo si jaguar, Leonardo si singa, dan Norman si pemburu. 


3. Hachi 
Masih ingat kisah film serial ini yang sering tayang setiap hari, mengisahkan seekor lebah madu yang kehilangan ibunya. Sesuai dengan lagu diputar setiap akan penayangannya. Pertualangan seekor lebah di satu tempat ke tempat lain hanya untuk mencari ibunya ketika dirinya masih di dalam telur. Kisah ini sangat menyentuh hingga menetes air mata. 


4. Ranma 1/2
Masih ingat dengan film ini, Ranma 1/2 yang mengisahkan seorang laki-laki yang tiba-tiba berubah menjadi wanita. Insiden itu tidak sengaja ketika dirinya masuk salah satu tempat pemandian yang ternyata telah berisi ramuan perubahan kelamin. Setiap tersiram air panas dirinya akan berubah menjadi wanita, sebaliknya dengan sang ayahnya, yang normal menjadi seekor panda. Kisah ini di ambil dari komik dan membawa humoris karena kelucuan tingkah dalam karakter masing-masing


5. Scooby Doo
Kalau tentang film kartun ini sudah tidak asing lagi, kan? Film ini sudah sering ditayang berulang kali di channel telivisi Indonesia. Bahkan sering memberi perhargaan luar biasa. Membawa hiburan untuk anak-anak hingga dewasa karena karakter seekor Anjing dan juga majikannya.  Scooby-Doo adalah seekor anjing jantan dari ras Great Dane dan merupakan sahabat Shaggy Rogers yang memiliki kepribadian serupa dengan Scooby, yaitu sama-sama suka
 makan (khususnya snack Scooby), sering melucu, dan kikuk. Scooby juga bisa bicara, walaupun ia sering terbata-bata dalam pengucapannya.


6. Hamtaro
Hamtaro adalah hamster pemberani di kelompok Ham-Hams yang selalu siap untuk membantu teman-temannya. Hamtaro tahu tentang banyak hal,dan dia juga mempunyai sifat tidak bersalah, terutama dalam hal cinta . Hamtaro membuat sebagian besar hidupnya sebagai hamster emas kecil (8.6cm) dan hidup setiap hari dalam kebahagiaan, dan berharap untuk membuat lebih banyak teman dan bersenang-senang.


7. Saint Seiya

Saint Seiya makin dikenal di dunia barat dengan judul Knight of the Zodiac setelah cukup sukses di Prancis (dengan judul Les Chevaliers du Zodiaque). Di Spanyol dan negara-negara berbahasa Spanyol, Saint Seiya dikenal sebagai Los Caballeros del Zodiaco, dan di Italia dikenal sebagai I Cavalieri dello Zodiaco. Bisa dikatakan, Saint Seiya memiliki kontribusi tersendiri dalam pengembangan budaya manga dan anime Jepang.

Manga Saint Seiya mula-mula dirilis oleh Shueisha dalam majalah Weekly Shōnen Jump dari Januari 1986 ke Desember 1990. Ia menceritakan tentang lima pendekar yang diberi julukan "Saint" dan memiliki kekuatan berdasar pada pelindung tubuh (armor) yang disebut "Cloth", yang berasal dari rasi bintang masing-masing pemiliknya. Setiap Saint memiliki kekuatan khusus yang disebut "Cosmo". Mereka diberi tugas untuk melindungi Saori Kidoreinkarnasi dari Dewi Athena (Dewi perang dan kebijakan). Saori dulunya berada di Sanctuary, tempat para Saint yang mengabdi pada Athena. Tetapi, salah satu Saint berkhianat dan memperdaya Saint lain untuk membunuh bayi Saori.

Noted : Masih banyak lagi film serial kartun atau anime 90-an hingga 2000-an wajib di tonton, tidak terhitung film legendaris. Jika dilupakan sepertinya bukan anak zaman masa era seperti kita-kita sekarang. 








Komentar

Postingan Populer